ZMedia Purwodadi

Mobil Terguling Di Tol Nganjuk Orang Ponorogo Dan Ngawi Dikabarkan Selamat

Table of Contents

 


Sebuah mobil minibus mengalami kecelakaan di tol Nganjuk, warga Ponorogo Dan Ngawi Dikabarkan selamat dari kejadian kecelakaan tersebut.

Sudah berulang kali pihak kepolisian Indonesia khususnya polres Nganjuk menghimbau para pengendara untuk lebih berhati-hati saat mengemudikan kendaraannya khususnya di jalan tol.

Himbauan tersebut tentu supaya buat menghindari terjadinya kecelakaan yang tidak diinginkan saat berkendara.

Kecelakaan ini yang melibatkan sebuah mobil minibus hingga terguling seperti adanya dugaan akibat pengemudi mobil tersebut mengantuk hingga menimbulkan terjadinya kecelakaan yang terjadi di ruas jalan tol Nganjuk-Kertoson, Jawa Timur, Rabu (3/7/2024.


Dalam insiden kecelakaandi tol Nganjuk Kertosono itu melibatkan dua mobil minibus Daihatsu Sirion B 1233 KRO dan mobil Toyota Avansa AE-1501-JB mengalami kecelakaan hebat di ruas jalan tol.

Akibat terjadinya kecelakaan itu kedua kendaraan mobil tersebut terguling-guling dan akhirnya terbalik di ruas jalan Tol Nganjuk KM 656.400 Jalur B Ruas Tol Kertosono-Nganjuk sekitar pukul 07.45 WIB.


Menurut informasi dari petugas Patroli Jalan raya (PJR) Ditlantas Polda Jatim mengungkapkan kecelakaan terjadi ketika sebuah mobil Daihatsu Sirion melaju dengan kecepatan tinggi yang sangat tinggi.


Kendaraan minibus yang dikemudikan Heri Setiono warga Ponorogo, melaju sangat kencang kencang dari timur ke barat di lajur kanan ruas jalan tol tiba-tiba kehilangan kendali.


Kemudian mobil Sirion itu menabrak mobil Toyota Avansa yang dikemudikan Suwanto warga asal kecamatan Karangjati, kabupaten Ngawi yang melaju di depannya, sehingga kecelakaan tak terhindarkan.


Saat kecelakaan Benturan keras itu membuat mobil Avanza terpelanting hingga terguling dan terbalik terbalik di ruas jalan tol Ngawi Kertosono tersebut, begitu juga mobil Sirion sama-sama terguling dan terbalik di jalan tol.


Ajaibnya akibat kecelakaan menakutkan tersebut penumpang mini bus Toyota Avanza bernama Uswatun Khasanah warga Ngawi mengalami luka ringan.


Begitu juga dengan pengemudi Daihatsu Sirion bernama Heri Setiono juga hanya mengalami benjol di bagian kepala saja.


Pada kecelakaan ini dua mini bus yang terlibat kecelakaan Toyota Avanza ringsek rusak parah, sementara Daihatsu Sirion rusak pada bagian depannya.



Post a Comment

Baca Juga :